Kampanye Alam "Tanaman Kopi untuk Masyarakat Sangasanga" | LindungiHutan
Gambar Kampanye
Kampanye Selesai

Tanaman Kopi untuk Masyarakat Sangasanga

Lindungi Hutan

Lindungi Hutan

58 pohon terkumpul dari 2,000 pohon

6 Donatur

Batas Donasi: 18 December 2020
Kampanye Selesai
Penanaman: 05 April 2021
Selesai Ditanam
Unduh LPJ
Cerita
Pantau
Update
Kampanye dibuat 25 June 2020
Kopi untuk Masyarakat Sangasanga
Hai Teman-teman!

Saya Nugraha Pradana Hipa bersama pemuda Sangasanga ingin mengajak kalian semua untuk menghadiahkan tanaman kopi kepada masyarakat Sangasanga. Kopi yang bermanfaat sebagai tumbuhan pendukung konservasi dan penghijauan juga dapat mensejahterakan masyarakat di sekitar perkebunan. Hasil panen biji kopi dapat diolah menjadi makanan dan minuman yang kemudian diekspor ke luar negeri maupun dalam negeri.

Bersama masyarakat Sangasanga, mari sama-sama kita melestarikan kopi sebagai tanaman konservasi dan juga penyokong ekonomi masyarakat.

Kami membutuhkan bantuan teman-teman untuk berdonasi sebesar Rp 25.000/pohon yang akan digunakan untuk melakukan penanaman dan perawatan tanaman kopi bagi masyarakat Sangasanga.

Bagaimana Cara Berdonasi ??
  1. Klik Tombol “DONASI SEKARANG”
  2. Input nominal yang akan didonasikan
  3. Pilih metode pembayaran transfer Bank (transfer bank BNI, Mandiri, BCA, BRI, BNI),
    Go-Pay dan Doku Wallet
  4. Konfirmasi melalui WhatsApp, Website atau E-mail
  5. Selesai
Sudah selesai berdonasi? Kamu bisa cek kampanye alam lainnya di tombol “Kampanye alam” dan melakukan Gabung Aksi penanaman dengan melakukan pendaftaran di Tombol “Gabung Aksi”, biaya ditanggung peserta.

Semoga kebaikan selalu berpihak kepadamu!
Data dan Emisi/Serapan Carbon dapat berubah sesuai data update dan usia pohon
03 Jan 2022
Campaign telah dilaksanakan 03-01-2022
58
Pohon Hidup
0
Pohon Mati
1cm
Diameter Pohon
1cm
Tinggi Pohon
1%
Perkembangan
25 Jun 2020
Update Kampanye Dimulai Nanti Pada Tanggal Pelaksanaan 20-12-2020
1
Pohon Hidup
0
Pohon Mati
1cm
Diameter Pohon
1cm
Tinggi Pohon
1%
Perkembangan
Gambar Monitoring
3 tahun yang lalu
Avatar
Punika handmade
2 Pohon
3 tahun yang lalu
Avatar
Anonymous
1 Pohon
3 tahun yang lalu
Avatar
Cv jadi jaya makmur
40 Pohon
3 tahun yang lalu
Avatar
@tokonebulek
1 Pohon
3 tahun yang lalu
Avatar
Johanes Anton Witono
10 Pohon
Semoga sukses dan membantu perekonomian warga
3 tahun yang lalu
Avatar
Cv jadi jaya makmur
40 Pohon
40
3 tahun yang lalu
Avatar
Johanes Anton Witono
10 Pohon
10
Semoga sukses dan membantu perekonomian warga
3 tahun yang lalu
Avatar
Punika handmade
6 Pohon
6

Hitung Emisi Karbon dengan Mudah dan Gratis

Melalui Imbangi, setiap pengguna dapat menghitung jejak karbon yang dihasilkan dan menyerapnya dengan langkah penghijauan bersama LindungiHutan

Hitung Jejak Karbon